Pengaruh Online Privacy Concern Terhadap Knowledge Hiding Dan Dampaknya Pada Online Collaborative Learning Di Fisip Universitas Mulawarman

  • Adietya Arie Hetami Universitas Mulawarman
  • Wira Bharata Universitas Mulawarman
Keywords: Online Privacy Concern, Knowledge Hiding, Online Collaborative Learning, Covid-19

Abstract

Sejumlah universitas di Indonesia menggunakan pembelajaran secara online saat kebijakan physical distancing diterapkan di masa pandemi Covid-19. Sejalan dengan perkembangan sistem pendidikan, muncul suatu konsep yang disebut online collaborative learning. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan online collaborative learning pada tenaga pengajar di Universitas Mulawarman, khususnya pada Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP). Populasi dalam penelitian ini adalah 108 orang dosen di FISIP Universitas Mulawarman. Teknik analisis data statistik yang digunakan untuk membuktikan hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini menggunakan GSCA (Generalized Structured Component Analysis). Temuan empiris pada penelitian ini membuktikan semua hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini dinyatakan diterima.

References

Azzuhri, M. (2009). Metode dan Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Internet di Era Teknologi Informasi. Insania: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 14(3), 348-445.

Černe, M., Nerstad, C. G., Dysvik, A., & Škerlavaj, M. (2014). What goes around comes around: Knowledge hiding, perceived motivational climate, and creativity. Academy of Management Journal, 57(1), 172-192.

Connelly, C. E., Zweig, D., Webster, J., & Trougakos, J. P. (2012). Knowledge hiding in organizations. Journal of Organizational Behavior, 33(1), 64–88.

Dewi, M. R., Mudakir, I., & Murdiyah, S. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Kolaboratif berbasis Lesson Study terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Edukasi, 3(2), 29-33.

Dinev, T., & Hart, P. (2004). Internet privacy concerns and their antecedents-measurement validity and a regression model. Behaviour & Information Technology, 23(6), 413–422.

Gurung, A., & Raja, M. K. (2016). Online privacy and security concerns of consumers. Information & Computer Security.

Malhotra, N. K. (2009). Riset Pemasaran: Pendekatan Terapan Jilid 1 Edisi 4. Jakarta: Indeks.

Peng, H. (2013). Why and when do people hide knowledge? Journal of Knowledge Management, 17(3), 398–415.

Singarimbun, M., & Effendi, S. (2011). Metodologi Penelitian Survei, edisi revisi. Jakarta: LP3ES Indonesia.

Zhai, X., Wang, M., & Ghani, U. (2020). The SOR (stimulus-organism-response) paradigm in online learning: an empirical study of students’ knowledge hiding perceptions. Interactive Learning Environments, 28(5), 586-601.
Published
2021-09-13
Section
Articles